0




Anak adalah harapan dari orang tua, setiap orang pasti memiliki standart dan harapan tersendiri untuk anakya, apalagi pada nilai sekolah mereka. Mereka berharap prestasi anak mereka di sekolah tetaplah bagus, kalau tidak seperti yang diharapkan, orang tua pasti kecewa. Tapi nilai bukan hal yang menentukan segalanya, karena setiap anak pasti memiliki bakatnya tersendiri.
Kalau nilai anak tidak bagus, lama kelamaan orang tua pasti akan terbiasa, tapi kalau tiba – tiba saja nilai anaknya ada kemajuan, pasti orang tuanya kaget. Mari kita lihat bagaimana anak ini mengejutkan ayahnya.


 ▼Nilai anak ini pertama kalinya mendapatkan "C", dimana dia biasanya mendapatkan "F". Dia bersiap – siap untuk beritahu papanya.


▼Dia sedang memikirkan dengan cara apa untuk mengabari ayahya.


▼Ayahnya masuk ke dalam, dia sodorkan nilainya ke papanya.


▼Papanya lihat sangat lama, hampir tidak percaya dengan apa yang dia lihat, setelah di cek lagi, ayahnya girang sampai meneteskan air mata.


 ▼Ayahnya sangat senang, karena putranya memberikan dia hadiah yang bagus!
▼Mari kita lihat video yang menyentuh ini





Sumber artikel : http://www.cerpen.co.id - http://hello-pet.com

Posting Komentar

Hai Pembaca, silahkan berikan komentar terbaik anda tentang postingan ini Terima kasih...