0




Robot Rover milik NASA, Curiosity yang belakangan ini dikirim ke Mars untuk mengambil gambar mendapat perhatian banyak orang. Karena ia berhasil mendapat gambar-gambar ini…


Apakah itu sebuah piramida?! Ya betul! Kamu gak salah lihat! Mengapa bisa ada piramida di Mars?


 Tidak seperti jejak kaki alien yang menjadi kontroversi beberapa saat yang lalu, foto piramida ini tidak memiliki masalah letak bayangan yang salah. Terlebih lagi, piramida ini diperkirakan berukuran sebesar sebuah mobil. Hal ini membuat banyak peneliti berpendapat bahwa 「peradaban alien」 itu benar-benar eksis dan nyata adanya.


Namun tidak sedikit juga yang beranggapan bahwa "bangunan" ini hanyalah kebetulan. "Bangunan" ini dibentuk oleh tiupan angin yang mengikis bebatuan sampai berbentuk seperti ini. Hal ini masih tetap didiskusikan oleh banyak orang namun sampai hari ini masih belum ada jawaban yang pasti.
Bagaimana menurutmu? Sebarkan dan diskusikan bersama teman-temanmu ya!




Sumber artikel : http://www.cerpen.co.id - http://hello-pet.com

Posting Komentar

Hai Pembaca, silahkan berikan komentar terbaik anda tentang postingan ini Terima kasih...