Ketika seseorang melakukan suatu renovasi atau hendak membuat sebuah bangunan, pastinya memerlukan perhitungan dan keahlian khusus, sehingga tidak sembarang orang yang dapat melakukannya. Oleh karena itu, tidak jarang jika kebanyakan dari kita menggunakan jasa para pekerja kontruksi untuk merenovasi bagian tertentu di rumah atau suatu gedung. Kelihaian dari seorang arsitek dan insinyur juga tentu sangat diperlukan dalam hal ini. Jangan sampai nasib kalian malah seperti foto-foto dibawah ini. Berikut ini adalah beberapa contoh hasil kontruksi yang dinilai gagal. Mungkin karena kurang perhitungan, atau….. karena mereka lelah? Hehehe.
Waduh, gimana caranya naik dan masuk ke pintu itu ya??
Kirain jalan buntu cuma ada di gang rumah aja, ternyata di gedung yang ber-eskalator pun ada!
Colokan listrik keluar air, kira-kira aman nggak?
Anginnya ngga kerasa, yang ada ngerusak tembok, ckckck
Jreeng, kira-kira tembok ini tembus pandang ngga yah??
Satu lagi jalan buntu, nih!
Adakah yang mau mencoba buang air disini sekaligus mencuci baju?
Jembatan yang ngga akan pernah nyambung!
Ide untuk bikin balkon dirumah sih bagus, tapi kalau kayak gini jadinya, naiknya darimana nih?
Kira-kira gimana cara buang air disini ya??
Sebarkan jika kalian merasa artikel ini menarik ya!
Sumber artikel : http://www.cerpen.co.id - http://hello-pet.com
Posting Komentar
0 komentar
Hai Pembaca, silahkan berikan komentar terbaik anda tentang postingan ini Terima kasih...