0




Telur kaya dengan nutrisi, penting untuk sarapan. Walau semua orang tahu, semakin fresh telur maka semakin tinggi pula nilai gizinya, tapi sangat sedikit orang yang mengamati warna kuning telur. Kuning warna dapat langsung mencerminkan kondisi kesehatan si induk ayam itu, juga menunjukkan keadaan gizi telur itu sendiri.

Banyak orang mengira bahwa kehidupan ayam itu seperti gambar di bawah ini


Berbicara soal induk ayam, latar yang muncul di otak kita adalah mereka berjalan-jalan dan mencari makan. Tetapi ayam zaman sekarang biasanya hidup dalam kandang. Ayam-ayam ini tidak memiliki cukup ruang untuk beraktivitas, bahkan tidak bisa melihat matahari, makanannya adalah makanan pakan. Bila ingin tahu kondisi kesehatan si penelur, dapat dinilai oleh warna kuning telurnya.

Ayam betina hidup di kandang ayam untuk menghasilkan telur


 Dari 3 kuning telur ini, menurutmu manakah yang normal?


Kebanyakan telur yang kita beli itu kuning telurnya berwarna kuning. Tapi umumnya, ayam buras makan lebih banyak sayuran, maka warna kuning telurnya lebih tua. Sementara ayam yang hidup di peternakan ayam hanya makan pakan saja, maka warna kuning telurnya lebih muda.

Meskipun Anda mungkin merasa luar biasa, tetapi telur dengan kuning telur berwarna lebih gelap lebih baik.


Jika ayam biasanya juga makan sayuran, nutrisi dari sayuran akan membuat telur yang ditelurkannya memiliki telur kuning berwarna lebih gelap, jika ayam hanya konsumsi pakan, warna kuning telur yang ditelorkannya relatif lebih muda warnanya.
Warna gelap dan muda ini tidak akan mempengaruhi kandungan protein telur, tapi kuning telur warna gelap, memiliki nilai gizi yang lebih tinggi!

Banyak orang tidak peduli dengan jenis ayam buras atau yang hidup di kandang, bagaimanapun makananan yang dikonsumsi oleh ayam kan tidak berhubungan dengan kita.
Tetapi kenyataannya, jenis konsumsi dari induk ayam ini ikut memperngaruhi tingkat kualitas telur.

Tak disangka, ternyata ada juga pengetahuan tentang kuning telur.
Ayo buruan sebarkan cerita ini kepada teman-teman yang juga suka makan telur.



Sumber artikel : http://www.cerpen.co.id - http://hello-pet.com

Posting Komentar

Hai Pembaca, silahkan berikan komentar terbaik anda tentang postingan ini Terima kasih...